Kecamatan Sentani Barat Dalam Angka 2018 - Badan Pusat Statistik Kabupaten Jayapura

Untuk mendapatkan Data BPS, silahkan datang ke Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kabupaten Jayapura, Komplek Bupati, Gunung Merah, Sentani, Kabupaten Jayapura. Setiap hari kerja pukul 08.00 s.d. 15.30 WIT.

Saat ini website Badan Pusat Statistik sedang dalam proses integrasi dengan sistem internal, mohon maaf apabila beberapa layanan kami mengalami gangguan terutama pada koleksi publikasi yang kami sajikan.

Kecamatan Sentani Barat Dalam Angka 2018

Nomor Katalog : 1101002.9403220
Nomor Publikasi : 1102001.9403220
ISSN/ISBN : -
Frekuensi Terbit : Tahunan
Tanggal Rilis : 28 Desember 2018
Bahasa : Indonesia
Ukuran File : 1.73 MB

Abstraksi

Distrik Sentani Barat memiliki luas 128,6 Km² danberbatasan dengan sebelah Utara Distrik Nimbokrang, sebelahselatan Gresi Selatan, sebelah barat Distrik Depapre dan sebelahTimur Distrik Waibu. Kampung Maribu merupakan daerah terluasyaitu 44,85 Km² atau sebesar 34% dari total luas Distrik SentaniBarat. Sedangkan Kampung Sabron Sari merupakan daerahterkecil dengan luas 11,34 Km² atau sebesar 9% dari total luasDistrik Sentani Barat.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Jayapura(BPS - Statistics Regency of Jayapura) Kompleks Kantor Bupati Kabupaten Jayapura

Jl. Sentani-Depapre

Sentani

Kabupaten Jayapura

Papua Indonesia

Telp: (0967) 5191330

Mailbox: ipds9403@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik